• MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 1 KOTA MAKASSAR
  • Madrasah Mandiri Berprestasi

Pesan Kepala Madrasah : MATSAMA TAHUN INI BERBEDA

Humas MIN 1 Kota Makassar_ Makassar, 18 Juli 2022 merupakan hari pertama masuk madrasah bagi peserta didik baru MIN 1 Kota Makassar Pasca libur semester selama 2 pekan lamanya.

Memasuki tahun ajaran baru, MIN 1 Kota Makassar menggelar pembukaan masa ta'aruf siswa madrasah ( Matsama ) dengan mengusung konsep berbeda untuk memberi kesan tersendiri bagi peserta didik baru.

sebanyak 93 peserta didik baru berkumpul di lapangan untuk melaksanakan pembukaan kegiatan Matsama tersebut.

Berbagai tampilan disajikan dalam kegiatan pembukaan " Matsama " tersebut, Seperti  tarian sambutan bungong jeumpa, Party Popper bersamaan bunyi sirene dan bentangan spanduk SELAMAT DATANG PESERTA DIDIK BARU MIN 1 KOTA MAKASSAR yang menandai pembukaan Matsama, Bernyanyi dan bergerak dengan iringan lagu MARS MI serta Games yang tak kalah menarik dari bapak dan ibu guru yang tergabung dalam kepanitiaan.

Hj. Marsufa, S. Pd. I MM ( Kepala Madrasah ) membuka kegiatan dengan memberi arahan menyambut peserta didik baru.

" Selamat bergabung di MIN 1 Kota Makassar, kalian adalah putra putri anak bangsa yang terseleksi dan berhasil lulus dari beberapa pendaftar. jadikan MIN 1 Kota Makassar menjadi rumah kedua untuk menuntut ilmu dan mendapat bekal untuk kehidupan yang lebih baik kedepannya". tuturnya 

Kegiatan Matsama akan berlangsung selama 3 hari kedepan dari Tanggal 18 - 20 Juli 2022 denganrandom acara yang telah tersusun rapi oleh panitia.

Komentar

Masya Allah, semangat Bpk/Ibu guru dan adik-adik Siswa Baru MIN 1 Kota Makassar semoga ke depannya Sekolah MIN 1 Kota Makassar lebih baik lagi. Aamiin Ya Robbal Aalamiin

Masyaa Allah... MIN 1 semakin keren... Tetap semangat Bapak & Ibu Guru hebat. Terkhusus Koordinator HUMAS MIN 1 Kota Makassar

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Bangkitkan rasa ingin tahu peserta didik. MIN 1 Kota Makassar hadirkan pembelajaran Virtual Reality ( VR )

Makassar_Madrasah Ibtidaiyyah Negeri ( MIN ) 1 Kota Makassar hadirkan pembelajaran dengan menggunakan media VR. Kegiatan ini terlaksana berkat kerjasama dengan NZ Edutech. Selasa ( 11/2

11/02/2025 20:11 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 121 kali
Bangun kreatifitas dan literasi kewirausahaan, MIN 1 Kota Makassar gelar Market Day

Makassar _ Madrasah Ibtidaiyyah Negeri ( MIN ) 1 Kota Makassar gelar Market day. Kegiatan ini berlangsung selama 2 hari di lapangan MIN 1 Kota Makassar. Selasa ( 16/12 ) Bangun kreat

19/12/2024 07:39 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 93 kali
LOMBA COSPLAY DAN POSTER PAHLAWAN, CARA UNIK PESERTA DIDIK MIN 1 KOTA MAKASSAR PERINGATI HARI PAHLAWAN

Makassar- Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Kota Makassar gelar peringatan Hari Pahlawan yang jatuh pada 10 November. Acara tersebut berlangsung di Lapangan MIN 1 Kota Makassar, Kamis

12/11/2024 04:13 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 192 kali
MIN 1 Kota Makassar peringati MAULID sebagai momentum menjadikan Rasulullah sebagai idola dikalangan peserta didik

( Humas ) - MIN 1 Kota Makassar menggelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H Tahun 2024 bertempat di Lapangan MIN 1 Kota Makassar, Peringatan tersebut menjadi salah satu upaya m

25/09/2024 05:21 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 133 kali
DIGITALISASI Supervisi Manajerial terhadap guru guru MIN 1 Kota Makassar

Makassar ( Humas ) - Kepala MIN 1 Kota Makassar Hj. Marsufa, S. Pd.I MM Melakukan supervisi manajerial kepada seluruh guru di MIN 1 Kota Makassar. ( Jumat, 13 September 2024 ) Dalam

13/09/2024 05:09 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 135 kali
MIN 1 Kota makassar undang Anggota satuan Brimob sebagai pembina upacara

Makassar- MIN 1 Kota Makassar gelar upacara bendera senin, 02 september 2024 menghadirkan anggota Brimob polda sulsel sebgai pembina upacara kegiatan upacara merupakan rutinitas yang

02/09/2024 13:38 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 200 kali
MIN 1 Kota Makassar meriahkan tahun baru Islam dengan goes pawai Muharram 1446 H

Makassar - MIN 1 Kota Makassar gelar goes pawai Muharram dan Siapkan ratusan doorprize untuk di bagikan kepada peserta didik. Kamis, 18 Juli 2024. Doorprize berupa hadiah besar tahun

20/07/2024 22:50 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 149 kali
Undang 200 peserta didik, Majlis Taklim Alhumairah MIN 1 Kota Makassar gelar berbagi bahagia dengan buka puasa bersama.

Makassar - Majlis taklim Alhumairah mengundang peserta didik kelas 4 dan 5 dalam kegiatan buka bersama, merupakan salah satu program yang dilakukan tiap tahun pada bulan Ramadhan pengur

02/04/2024 17:50 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 81 kali
Zikir dan salawat serta do'a keselamatan kebangsaan bergema pada perayaan NUZULUL QUR'AN di MIN 1 Kota Makassar

Makassar- Lantunan zikir dan salawat serta do'a keselamatan kebangsaan bergema pada perayaan NUZULUL QURAN serentak sekota Makassar di MIN 1 Kota Makassar, Kamis, ( 28/3). Kegiatan y

29/03/2024 03:27 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 108 kali
Bawa pulang juara umum

Makassar  - Kepala Madrasah upacarakan kemenangan ekskul pramuka yang tergabung dalam MINSA SCOUT. Acara ini berlangsung di lapangan upacara MIN 1 Kota Makassar,Senin,(04/03). Keg

07/03/2024 05:16 - Oleh Humas MIN 1 Kota Makassar - Dilihat 642 kali